Link AjaUang

Cara Pinjam Uang Di Linkaja Tahun 2021

wajibtekno.com, cara pinjam uang di linkaja tahun 2021- aplikasi link aja, mungkin kita sudah biasa menggunakannya seperti pembayaran online dan transaksi lainnya. Tahukan sobat selain pembayaran secara online aplikasi ini memiliki satu fitur yang menarik yakni fitur untuk meminjam uang. Nah pada kesempatan kali ini mimin akan berbagi informasi seputar cara pinjam uang di linkaja. Yuk terus simak pembahasan-pembahasan selanjutnya.

Sebelum kita masuk ke pembahasan cara pinjam uang di linkaja, mimin ingin bebagi info seputar link aja terlebih dahulu. Link aja adalah sebuah uang eletronik untuk transaksi apapun seperti beli pulsa/data, bayar tagihan, kirim donasi, bayar merchant, kirim uang hingga asuransi dan pengajuan pinjaman.

Aplikasi link aja sebelumnya bernama Telkomsel Cash atau TCASH. Apk ini adalah sebuah layanan keuangan digital dari Telkomsel dan anggota Badan Usaha Milik Negara (BUMN) berupa uang eletronik (e-money). Melalui TCASH layaknya sebuah rekening bank yang fleksibel tanpa adanya bunga. Layanan yang dicakup seperti transfer ke Bayar dengan TAP, bayar beli HP, belanja Online, dan berbagi uang.

Hingga tahun 2017 TCASH  sudah mencangkup 10 juta pengguna yang tersebar di 34 provinsi di Indonesia, dengan 50 ribu usahawan dengan melayani pembayaran dengan TCASH. TCASH juga telah mendapatkan sertifikat dari Bank Indonesia pada tahun 2007 untuk menjalankan bisnis uang eletronik di Indonesia.

Baca Juga:   Cara Pinjam Uang Di Lazada Tahun 2021 Plafond Besar Dan Bunga Rendah

Nah kali in kita akan melanjutkan pada pembahasan cara pinjam uang di linkaja  dengan cara yang paling mudah. Berikut ini  jabarannya.

CARA PINJAM UANG DI LINKAJA PADA TAHUN 2021

  1. Cara Pinjam Uang di Linkaja
  • Buka aplikasi Lnkaja di handphone yang kamu miliki
  • Pilihlah menu “lainnya” kemudian scrol pada bagian “keuangan” lalu pilih “pinjaman” setelah muncul sobat langsung upgrade ke LINKAJA yang FULL SERVICE agar mudah dalam menikmati layanan.
  • Kemudian pilih “Perusahaan Pembiayaan” disini sobat bisa memilih pegadaian jika letaknya dekat rumah sobat dan pilih “Pembiayaan”
  • Langkah selanjutnya, isikan informasi lengkap seputar agunan, dimulai dari memiliki usaha atau tidak, jenis agunan, jumlah uang yang akan dipinjam, tenor / jangka waktu peminjaman. Lalu klik tombol “Selanjutnya”
  • Kemudian akan muncul halaman “Rincian agunan”
  • Setelah itu sobat dapat mengisi informasi tentang data diri dengan lengkap seperti nama, nomor KTP, upload KTP, tanggal lahir, nomor handphone dan alamat email. Kemudian klik tombol “Selanjutnya”
  • Setelah semua sudah diisi lengkap lanjutkanlah dengan mengklik tombol “ajukan”
  • Selesai
Baca Juga:   9+ Cara Meminjam Uang Di Shopee Paylater. Yuk Simak Trik Berikut Ini!!

Catatan: setelah mengikuti langkah-langkah diatas berati pengajuan  melalui LINK AJA sudah tersampaikan, untuk kelanjutannya karena kita menggunakan patner pegadaian, maka sobat akan dikonfirmasi oleh pihak pegadaian apabila pinjaman sudah diterima. Nanti sobat ikuti saja proses selanjutnya yang diberikan oleh pihak Pegadaian.

  1. CARA MEMILIH PATNER RESMI LINKAJA

Semua patner di LINKAJA pada intinya adalah merupakan perusahaan bonafit yang resmi dan dapat dipercaya. Sobat hanya perlu memilih bunga pinjaman yang paling kecil saja kemudia pilihlah tempat yang paling dekat dengan rumah kita.

Berikut ini daftar patner LINKAJA, yuk simak informasi berikut ini:

Mandiri Utama Finance

Mandiri Utama Fianance (MUF) adalah perusahaan pembiayaan yang merupakan salah satu anak perusahaan bank terbesar di Indonesia, yaitu Bank Mandiri Tbk. Orientasi bisnis MUF adalah untuk meningkatkan volume nasabah beserta pembiayaan yang signifikan dan didukung oleh sistem otomatisasi yang terintegrasi.

  • Pinjaman maksimal Rp. 50.000.000
  • Bunga 0,8%
  • Waktu proses 1 hari
  • Tenor 30 hari

UKU

UKU adalah aplikasi layanan pinjaman dana tanpa jaminan yang diluncurkan oleh PT Teknologi Merlin Sejahtera tahun 2017. Hanya dengan KTP, maka kamu dapat mengajukan pinjaman dana hingga Rp. 5000.000. UKU menggabungkan teknologi risk management, big data mining, machine learning yang kuat menciptakan implementasi strategi dan teknologi aolikasi mobilitas berkualitas tinggi.

  • Pinjaman maksimal Rp. 5.000.000
  • Bunga 0,24%
  • Waktu proses 1 hari
  • Tenor 2 Bulan
Baca Juga:   Cara Pinjam Uang Di Lazada Tahun 2021 Plafond Besar Dan Bunga Rendah

Pegadaian

Pegadaian adalah sebuah BUMN sektor kuangan Indonesia yang bergerak pada tiga lini bisnis perusahaan yaitu pembiayaan, emas dan aneka jasa.

  • Tenor 12 bulan
  • Bunga 1% / bulan
  • Waktu proses 3 hari

Kredit Pintar

PT Kredit Indonesia adalah sebuah perusahaan fintech (financial technology) dengan visi untuk meningkatkan kehidupan masyarakat Indonesia melalui penyediaan akses yang mudah untuk mendapatkan pinjaman jangka pendek. Melalui teknologi Al (Artificial Intelegence).

  • Pinjaman hingga Rp. 20.000.000
  • Tenor 1-3 bulan
  • Bunga 0,24%/ bulan
  • Waktu proses 1 hari

One Hope

PT Teknologi Indonesia Sentosa adalah perusahaan yang bergerak dibidang pemberian pinjaman peer to peer. One Hope adalah sebuah platform pinjaman peer to peer online dengan komitmen menbangun masa depan lebi baik secara keuangan. One Hope memiliki strategi manajemen risiko berbasis artificial intelligence.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button