Cara Mengedit PDF Dengan Foxit- Begitu banyak cara untuk melakukan pengeditan tulisan dengan format pdf dan segalanya cukup mudah untuk dilakuin. Ialah dengan cara mengedit text format pdf pad software tertentu baik secara gratis ataupun berbayar.
Dengan cara lain yaitu dengan edit pdf online maupun dengan cara edit pdf tanpa software lewat web browser internet. Kalian bisa hapus di pdf atau nambah halaman pada file pdf milik kalian dengan sangat mudah.
Banyak sekali software yang bisa digunakan dari cara pengeditan pada file pdf. Kalian bisa gunakan software berbayar atau gratis yang disebut freeware untuk nyoba cara ngedit dokumen pada pdf. Kalian bisa nyoba cara edit pdf pada foxit atau kalian juga bisa edit pdf pada aplikasi photoshop atau mac os. Software edit foto tersebut juga bisa digunakan untuk ngetik di pdf. Selain itu kalian juga bisa baca cara mengedit pdf pada adobe acrobat.
Table of Contents
Editan Pdf dengan foxit
Pada software lain yang gratis bisa kalian coba untuk buat file di pdf yaitu dengan pdf-xchange viewer. Selain cara edit pdf dengan platform foxit ini atau software pdf editor jenis lain, kalian juga bisa cari referensi lain terkait cara edit pdf online atau tanpa gunakan software. Diantara website lai yang nyediain sebuah layanan edit pdf seperti cutepdf pdfescape, fillanypdf, dll.
Akantetapi pada kesempatan kali ini mimin mau bahas terkait cara edit file di pdf dengan mengunakan foxit pdf editor. Mengapa harus memilih menggunakan foxit pdf editor ? ada beberapa fitur yang sangat menarik pada software yang digunakan untuk nulis pada pdf tersebut yaitu :
- bisa diakses dengan gratis atau freeware.
- sudah ada lebih dari 275 million pengguna.
- pdf reader terkecil, cepat serta banyak fitur
- mudah sekali untuk konversi ke pdf.
- bisa melindungi atau memproteksi file pdf.
Cara Edit PDF ke Word ?
Disisi lain dari cara edit pdf dengan foxit yang mimin ulas nantinya, ada juga beberapa cara edit file pdf yang juga bisa mengubah file dari pdf ke word terlebih dulu.
Jadi file pdf yang telah diconvert ke word bisa di edit lagi untuk text nya dan kemudian bisa di convert kembali ke file bentuk pdf. Untuk informasi lebih lanjut terkait cara merubah file pdf ke word yuks baca artikel cara convert dari pdf ke word.
Gimana Cara Edit PDF yang diprotect ?
Untuk melakukan edit pdf yang terkunci ada beberapa website yang nyediain suatu layanan untuk ngilangin password pada file pdf kalian yang ter proteksi antara lain menggunakan pdfunlock dan atau pdfdecrypt. Kemudian password hilang kalian bisa mempraktekannta terkait cara edit pdf dengan foxit.
Cara Mengedit PDF dengan Foxit
1. download terlebih dulu aplikasi foxit pdf editor.
2.kemudian lakukan instal foxit pada laptop atau komputer.
3. bukalah file kalian yang akan di edit. Conroh saja yang akan diedit teks soal dan jawaban terkait powerpoint jadi soal jawaban ppt.
4. Pilih teks soal dan jawaban terkait powerpoint kemudian akan muncul jendela properties.
5. Pilihlah baris text kemudian ganti teks yang sudah ada jadi soal jawaban ppt.
6. Kemudian teks di file pdf sudah berganti jadi soal jawaban ppt.
Terkait Hasil Mengedit pdf dengan foxit
Itulah artikel cara edit pdf dengan foxit. Kalau kalian ingin gabungin dua atau beberapa file pdf maka bacalah artikel terkait cara gabungin file pdf jadi satu. Selamat mencoba yah bestie!
Kalian bisa membaca artikel lain pada website reami wajibtekno.com.akan ada banyak sekali referensi yang bisa kalian pilih sesuai kebutuhan atau keinginan. Dan ikutilah beberapa panduan lainnya dengan sangat mudah dan cermat. Semoga artikel yang mimin berikan dapat menambah wawasan kalian semua dan bergun untuk kehidupan.
Baca juga beberapa rekomendasi dibawah ini yang cukup menarik dan kalian takkan merasa bosan.. Jadi cus klik di bawah ini judulnya kemudian kalian akan diarahkan ke web tersebut.!
Baca juga
Cara Menyetting Aplikasi GoPartner
Cara Menghasilkan Duit Dengan Aplikasi Attapoll